Jumat, 07 Desember 2012

"Ice Coffee" Custom Rom Galaxy Mini

Okeh sob, posting lagi nih. Kali ini saya mau berbagi tentang custom rom galaxy mini. Nahh dari sekian banyak custom rom yang udah saya coba, ternyata pilihan saya jatuh pada yang namanya Ice Coffee. Sebenarnya sih udah lama saya pake nihh cusrom tapi baru sekarang sempat nulis lagi. Lagipula sayakan mau melihat dulu apakah cusrom ini benar-benar stabil atau tidak.

Kenapa pilihan saya jatuh dan bertahan dengan cusrom ice coffee ini? Jawabannya adalah karena cusrom ini stabil, bahkan bisa dibilang sangat-sangat stabil, selain itu cusrom ini sudah mendukung S2E, OC, ROOT dan yang paling keren adalah sudah support Flash dan masih banyak lagi kelebihan lainnya. Jika dilihat dari sisi tampilan sih tidak ada yang istimewa dari cusrom ini. Akan tetapi penilaian saya terhadap sebuah cusrom bukan hanya pada tampilan, melainkan juga fungsionablenya.

Berikut saya tampilkan Screenshootnya...









































Nahh bagi yang kepengen cobain custom rom ini silakan di sedot di sini.

Sedangkan untuk cara pemasangannya di bawah

1. Copy file yg di download tadi ke SD Card (INGAT: Simpannya di luar, jangan di dalam folder apapun)
2. Matikan Galaxy Mini anda sampai benar-benar mati.
3. Tekan Tombol Button dan Tombol Home
























4. Tekan sampai muncul ClockworkMod Recovery
    Nahh disitu ada menu

  • Reboot System Now
  • Apply Update.zip
  • Wipe Data / Reset
  • Wipe Cache Partition
  • Install Zip from SD
  • Back Up and Restore
  • Mounts and Storage
  • Advanced
  
  Sedangkan tombol untuk memilihnya gunakan tombol

  • Volume Up = Untuk pilihan ke atas
  • Volume Down = Pilihan ke bawah
  • Home Button = Untuk Memilih dan Mengeksekusi (OKE)
  • Back Key = Kembali ke menu sebelumnya

5. Pilih menu Wipe data / Reset dengan cara menekan tombol Volume Down. Kemudian tekan tombol Home Button terus pilih YES. Tunggu sampai selesai.

6. Pilih menu mounts And Storage. Terus pilih Format/system. Setelah itu kembali ke menu utama dengan menekan tombol back key.

7. Pilih menu instal zip from SD, lalu choose zip from sd card

8. Cari dan pilih file zip yang anda download tadi, lalu install. Tunggu sampai prosesnya selesai. Complate.

9. Reboot System Now

10. Selesai.

Nah demikianlah cara penginstalannya. Buat para sesepuh android, maaf jika ada salah langkah, mohon di koreksi. Saya rasa cukup sekian postingan saya kali ini. Buat bang iqbal244 makasih udah ngasi cosrom yang banyak buat saya. Semoga postingan ini bisa bermanfaat. Maaf, saya tidak bermaksud untuk menggurui, tapi saya hanya ingin berbagi. Dan perlu di ingat! Saya tidak bertanggung jawab atas segala kesalahan dan kerusakan yang terjadi pada Galaxy Mini anda. Terimakasih.

1 komentar:

  1. DULUNYA AKU TIDAK PERCAYA SAMA BANTUAN DARI PERAMAL TOGEL,TAPI SEKARANG AKU SUDAH PERCAYA KARNA SAYA SUDAH MEMBUKTIKAN SENDIRI.BAHWA ANGKA YANG DI BERIKAN EYANG REMBAN 4D (8301) BENAR2 TEMBUS 100% ALHAMDUHLILLAH SAYA MEMENANGKAN (58) JUTA.DAN SAYA SELAKU PEMAIN TOGEL SANGAT BERTERIMAH KASIH SEKALI KEPADA EYANG REMBAN KARNA BERKAT BANTUANG EYANG REMBAN SAYA BISA MELUNASI SEMUA HUTANG HUTANG SAYA DAN SEKARANG SAATNYA GILIRAN ANDA YANG BELUM PERNAH MERASAKAN YANG NAMANYA KEMENANGAN SILAHKAN ANDA BUKTIKAN SENDIRI ANGKA DARI EYANG REMBAN.JIKA ANDA YAKIN DAN PERCAYA YANG NAMANYA ANGKA GHOIB ANDA BISA HUBUNGI LANGSUNG EYANG REMBAN DI NOMOR(_0_8_2_3_4_1_9_1_3_3_3_3_)INI ADALAH KISAH NYATA DARI SAYA DAN SAYA YAKIN ANGKA YANG DI BERIKAN SAMA EYANG REMBAN DAPAT MERUBAH NASIB ANDA”TERIMAH KASIH ★

    BalasHapus